Kursus Bahasa Mandarin di Jakarta
Saya mohon informasi tempat kursus bahasa mandarin di jakarta. saya
sebelumnya sudah pernah mengikuti kursus di salah satu lembaga kursus bahasa
milik suatu universitas, namun seiring dengan bertambahnya grade, terjadi
juga seleksi alam. murid2nya berkurang sehingga tidak memenuhi standar
pembukaan kelas. oleh karena itu, mohon informasi kursus bahasa mandarin di
jakarta yang sekiranya terjamin kontinuitasnya.
Salam,
Agis
JAWAB
dear agis,
Kursus Mandarin biasanya ada di daerah KOTA,Mangga Besar.Di belakang gedung Wisma Eka Jiwa Mangga dua juga ada.
Kalo daerah jakarta selatan itu ada di LANGUAGE CORNER kalo ga salah daerah radio dalam no.telpnya 02192451542 atau 0217233456 yang ini rada murah,lumayan banyak kursus bahasa beberapa negara.Di daerah arteri pondok indah deket Harvest bakery juga ada kursus mandarin.
Daerah Ciputat juga ada di LBUI no telpnya ga tau hanya ngeliat spanduk.
Semoga infonya bermanfaat
Belum ada komentar.
Tinggalkan Balasan